Logo Doxadigital

Blog

8 Juli 2015
Doxa Tips
URL Tagging dengan Google Analytics
URL Tagging merupakan sebuah metoda untuk mengukur referral situs Anda. Dengan Google Analytics, URL Tagging dapat digunakan dalam analisa aktivasi, kampanye, dan promosi secara offline maupun online. Bagi yang belum mengerti, referral itu adalah pi...
Read More
30 Juni 2015
Doxa Tips
Pengenalan Cohort Analysis di Google Analytics
Pernahkah Anda mendengar kata Cohort? Bagi Anda yang terbiasa berhubungan dengan statistika, mungkin Anda sudah tidak asing lagi dengan istilah ini. Pengertian Cohort adalah set/grup dari orang yang memiliki kriteria yang sama. Jenis Studi Cohort 1. ...
Read More
24 Juni 2015
Uncategorized @id
#DoxaUpdate - Edisi 25 Juni 2015
Di #DoxaUpdate hari ini kami kembali membawa update terbaru seputar digital marketing dan dunia IT pada umumnya. Dan inilah beberapa berita terkini yang perlu Anda simak. Bing Bing baru saja memperbaharui pencarian videonya dengan desain layout yang ...
Read More
16 Juni 2015
Doxa Update
#DoxaUpdate - Edisi 17 Juni 2015
Di #DoxaUpdate hari ini kami kembali membawa update terbaru seputar digital marketing dan dunia IT pada umumnya. Dan inilah beberapa berita terkini yang perlu Anda simak. Twitter Twitter memang giat melakukan perbaikan fitur-fitur mereka dalam bebera...
Read More
2 Juni 2015
Doxa Update
#DoxaUpdate - Edisi 3 Juni 2015
Di #DoxaUpdate hari ini kami kembali membawa update terbaru seputar digital marketing dan dunia IT pada umumnya. Dan inilah beberapa berita terkini yang perlu Anda simak. Facebook Facebook sedang menguji coba search engine pada aplikasi mobile mereka...
Read More
24 Mei 2015
Marketing|Social Media
Cara Menggunakan Youtube Cards
Baru-baru ini Youtube mengeluarkan sebuah fitur baru bernama Youtube Cards. Fitur ini mirip dengan Annotations yang sudah ada sebelumnya; dapat menampilkan link video, playlist, website, dan lainnya. Berbeda dengan Annotations, Youtube Card...
Read More
19 Mei 2015
Doxa Update
#DoxaUpdate - Edisi 20 Mei 2015
Pada #DoxaUpdate minggu ini kami kembali mengumpulkan beberapa update yang datang dari Facebook, Google, dan Bing untuk Anda. Kira-kira berita apa lagi yang dibawa dari mereka? Mari saja langsung kita simak: Facebook Kini format Carousel hadir untu...
Read More
17 Mei 2015
Optimasi Web
Bagaimana Cara Mengoptimasi Sebuah Website?
Tahukah Anda jika website yang mempunyai performa yang baik memperbesar kemungkinan untuk menaikkan peringkat Anda di mesin pencari dan juga membantu mendatangkan konversi untuk bisnis Anda? Nah, karena itu Anda perlu mengoptimasi situs Anda. Tak ...
Read More
11 Mei 2015
Doxa Update
#DoxaUpdate - Edisi 12 Mei 2015
Ada banyak update yang terjadi pada bulan April hingga awal Mei ini dari beberapa raksasa media sosial. Di bawah ini kami merangkum beberapa update penting yang perlu mendapat perhatian kita semua. Pinterest Akhir bulan April kemarin, Buffer mengumum...
Read More
11 Mei 2015
Branding|Social Media
6 Cara Membangun Brand Dengan Media Sosial
Seperti yang Anda tahu, media sosial telah menjadi sebuah channel yang semakin popular dalam dunia marketing bagi hampir semua jenis usaha. Tetapi, untuk bisnis yang baru terjun ke dalam media sosial, tentu akan terasa sedikit membingungkan mana pl...
Read More
crossmenu